🔸 Material Ceruty Babydoll Armany, yang memiliki karakteristik tekstur pada permukaan kainnya mirip kulit jeruk, namun tetap nyaman saat dikenakan, ringan, tidak mudah kusut, flowy dan tampak mewah.
🔸 Material Jagat Fabric ditenun dengan memadukan benang rayon dan Polyester. Jagat sangat spesial, karena dibuat khusus untuk Brand Puan Indonesia dengan motif geometris dan logo original Puan. Selain itu, dalam proses tenun menghasilkan bulu bulu halus pada kain yang memberi efek shinee dan menciptakan kesan mewah. Meskipun lentur dan adem, kain ini adalah kain yang kuat dan tidak mudah rusak.
🔸 Material organza bordir dengan motif bunga yang cantik yang membuat penampilan makin terlihat lebih mewah dan menawan
🔸 Material tile yang lembut dan halus dan memiliki kesan mewah dan elegant